Minggu, 04 Agustus 2013

Jangan berkompromi dengan dosa

"Apakah mukamu tdk akan berseri, jika engkau berbuat baik? Tetapi jika engkau tdk berbuat baik, dosa sdh mengintip di depan pintu; ia sangat menggoda engkau, tetapi engkau hrs berkuasa atasnya."" (Kej 4:7).

Sayang, saking baiknya kemampuan adaptasi manusia, kadang dosa pun bisa tak terasa seperti dosa lagi.

Raja Salomo, sang penulis puluhan amsal yg bijaksana, jatuh cinta pada gadis-2 asing. Seiring berjalannya wkt, kesenangan Salomo atas istri-istrinya menggantikan posisi Tuhan di hidupnya.

Jangan berkompromi dgn dosa demi kenyamanan pribadi.
Mungkin di awal kita masih punya rasa bersalah, tetapi lama-kelamaan kita bisa terbiasa hingga merasa tdk ada yg salah.
Jgn sampai kita terlena & terjerumus.

Seperti kata pepatah: Jika kita menghabiskan wkt di pasar ikan, kita akan tercium seperti ikan; jika kita menghabiskan wkt di taman bunga, kita akan tercium seperti bunga; maka jika kita terus-menerus berbuat dosa, ada waktunya semua akan terbuka.
Serapat-rapatnya dosa diselubungi suatu kali ia akan membuat pelakunya terungkap.

Gbu all...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar